Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Pengingkar Inggris

Katalog kaum pengingkar dari tahun 1647.

Pengingkar Inggris adalah orang Kristen yang memisahkan diri dari Gereja Inggris pada abad ke-16, 17, dan 18.[1] Contoh pengingkar yang terkenal adalah Oliver Cromwell.

Raja James I dari Inggris pernah mengatakan bahwa "tidak ada uskup, tidak ada raja";[2] Cromwell mewujudkan pernyataan tersebut dan mendirikan Persemakmuran Inggris. Setelah restorasi monarki pada tahun 1660, kesukupan didirikan kembali dan hak-hak kaum pengingkar dibatasi.

Para pengingkar menentang campur tangan negara dalam masalah agama, dan mendirikan gereja, lembaga pendidikan, dan komunitas sendiri; beberapa pindah ke Dunia Baru.

Catatan kaki

  1. ^ Cross, F. L.; Livingstone, E. A., ed. (March 13, 1997). The Oxford Dictionary of the Christian Church (edisi ke-3rd). USA: Oxford University Press. hlm. 490. 
  2. ^ "James I and VI (1566 - 1625)". BBC. Diakses tanggal May 29, 2011. 

Referensi

  • Campbell (2009). The Britannica Guide to Political Science and Social Movements That Changed the Modern World. The Rosen Publishing Group, 2009. hlm. 127–129. ISBN 1-61530-062-7. 
  • Fitzpatrick, Martin. "Heretical Religion and Radical Political Ideas in Late Eighteenth-Century England." The Transformation of Political Culture: England and Germany in the Late Eighteenth Century. Ed. Eckhart Hellmuth. Oxford: Oxford University Press; London: German Historical Institute, 1990. ISBN 0-19-920501-9.
  • Philip, Mark. "Rational Religion and Political Radicalism." Enlightenment and Dissent 4 (1985): 35–46.
  • Dobrowsky, Josef, (1788). "Geschichte der Bömischen Pikarden und Adamiten", Abhandlungen der königlich böhmischen Gesellschaft der Wissenschaften.
  • ExLibris, Early English dissenters Diarsipkan 1998-12-02 di Wayback Machine.

Bacaan lanjutan

  • Driver, Christopher. A Future for the Free Churches? London: S.C.M. Press, 1962.

Information related to "Pengingkar Inggris" :

Kembali kehalaman sebelumnya