Artikel ini berisi tentang penulis akhir abad ke-20 dan awal abad ke-21. Untuk penulis awal abad ke-20, lihat Thomas Wolfe. Untuk kegunaan lain, lihat Thomas Wolf.
Tom Wolfe
Wolfe pada tahun 1988
Lahir
Thomas Kennerly Wolfe Jr. (1930-03-02)2 Maret 1930 Richmond, Virginia, AS
Thomas Kennerly Wolfe Jr. (2 Maret 1930 – 14 Mei 2018)[a] adalah seorang penulis dan jurnalis Amerika yang dikenal luas karena hubungannya dengan Jurnalisme Baru, gaya penulisan berita dan jurnalisme yang dikembangkan pada tahun 1960-an dan 1970-an yang menggabungkan teknik sastra. Banyak karya Wolfe bersifat satir dan berpusat pada budaya tandingan tahun 1960-an dan isu-isu yang terkait dengan kelas, status sosial, dan gaya hidup masyarakat ekonomi dan elit intelektual New York City.
Novel pertamanya, The Bonfire of the Vanities, diterbitkan pada tahun 1987, mendapat pujian kritis dan juga menjadi sukses komersial. Adaptasinya sebagai film dengan judul yang sama, disutradarai oleh Brian De Palma, mengalami kegagalan kritis dan komersial.
Kehidupan pribadi
Wolfe tinggal di New York City bersama dengan istrinya, Sheila, yang mendesain sampul Harper's Magazine. Mereka memiliki dua anak, seorang putri bernama Alexandra, dan putranya Tommy.[2]
Wolfe meninggal dunia karena infeksi di Manhattan pada tanggal 14 Mei 2018, pada usia 88 tahun.[3]
Bloom, Harold, ed. (2001), Tom Wolfe (Modern Critical Views), Philadelphia: Chelsea House Publishers, ISBN0791059162Pemeliharaan CS1: Banyak nama: authors list (link)
McKeen, William. (1995), Tom Wolfe, New York: Twayne Publishers, ISBN080574004X
Ragen, Brian Abel. (2002), Tom Wolfe; A Critical Companion, Westport, CT: Greenwood Press, ISBN0313313830
Scura, Dorothy, ed. (1990), Conversations with Tom Wolfe, Jackson: University Press of Mississippi, ISBN087805426XPemeliharaan CS1: Banyak nama: authors list (link)
Shomette, Doug, ed. (1992), The Critical Response to Tom Wolfe, Westport, CT: Greenwood Press, ISBN0313277842Pemeliharaan CS1: Banyak nama: authors list (link)