Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Taman Al-Azhar

Infotaula de geografia políticaTaman Al-Azhar
taman Edit nilai pada Wikidata

Tempat
PetaKoordinat: 30°2′26″N 31°15′53″E / 30.04056°N 31.26472°E / 30.04056; 31.26472 
Negara berdaulatMesir
Kegubernuran di MesirKegubernuran Kairo Edit nilai pada Wikidata
NegaraMesir Edit nilai pada Wikidata
Geografi
Ketinggian62 m Edit nilai pada Wikidata
Sejarah
Pembuatan2005 Edit nilai pada Wikidata
Lain-lain

Situs webLaman resmi


Taman Al-Azhar adalah sebuah taman yang terletak di Distrik Al-Darasah, Kairo, Mesir.[1] Luas lahan yang digunakan untuk Taman Al-Azhar adalah 30 hektare dan mulai dibangun pada tahun 1984 atas prakarsa dan pembiayaan oleh Aga Khan. Lahan yang digunakan sebelumnya dimanfaatkan sebagai tempat pembuangan sampah sebelum akhirnya diubah menjadi ruang terbuka hijau perkotaan bagi penduduk Kairo.[2] Taman Al-Azhar dikelola sebagai kepemilikan negara oleh Pemerintah Kairo. Statusnya ialah sebagai taman nasional.[3]

Referensi

  1. ^ Usmani, Ahmad Rofi' (Juni 2015). Jejak-jejak Islam: Kamus Sejarah dan Peradaban Islam dari Masa ke Masa. Yogyakarta: Penerbit Bunyan. hlm. 51. ISBN 978-602-7888-79-1. Pemeliharaan CS1: Status URL (link)
  2. ^ Usmani, Ahmad Rofi' (Juni 2011). Hidayat, Yadi Saeful (ed.). Dari Istana Topkapi hingga Eksotisme Masjid Al-Azhar: Menjelajah Pesona Istanbul, Kairo, Alexandria, dan Kota-Kota Lain di Turki dan Mesir. Bandung: Mizania. hlm. 36. ISBN 978-602-8236-98-0. Pemeliharaan CS1: Status URL (link)
  3. ^ Marzuq, Jauhar Ridloni (2015). Kota Sejuta Kisah. Jakarta: Elex Media Komputindo. hlm. 203. ISBN 978-602-02-6354-0. Pemeliharaan CS1: Status URL (link)
Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia

Kembali kehalaman sebelumnya