Artikel ini tidak memiliki kotak info. Anda mungkin ingin menambahkan sebuah kotak info, agar artikel menyerupai tampilan standar untuk topik ini. Halaman pembicaraan ini mungkin berisi spanduk proyek relevan yang menyediakan kotak info standar untuk jenis artikel ini. Lihat pula Kategori:Templat kotak info dan Wikipedia:ProyekWiki Kotak info.
Pada tahun 2009, munisipalitas ini memiliki populasi sebesar 44.372 jiwa atau 9.200 rumah tangga.
Sejarah
Magpet resmi dibentuk sebagai munisipalitas di provinsi Cotabato pada 22 Juni 1963 melalui Republic Act No. 3271, yang merupakan hasil pemekaran dari Kidapawan.
Setelah provinsi Cotabato dipecah menjadi tiga provinsi, yaitu Cotabato Utara, Sultan Kudarat dan Maguindanao melalui Presidential Decree No. 341 yang dikeluarkan oleh Presiden Ferdinand Marcos pada 22 November 1973, Magpet menjadi bagian dari Cotabato Utara.
Magpet mengalami pemekaran ketika munisipalitas Arakan dibentuk pada 1991.
Pembagian wilayah
Secara politis Magpet terbagi atas 32 barangay, yaitu:
Alibayon
Bagumbayan
Bangkal
Bantac
Basak
Binay
Bongolanon
Datu Celo
Del Pilar
Doles
Gubatan
Ilian
Inac
Kamada
Kauswagan
Kisandal
Magcaalam
Mahongcog
Manobo
Noa
Owas
Pangao-an
Poblacion
Sallab
Tagbac
Temporan
Amabel
Balete
Don Panaca
Imamaling
Kinarum
Manobisa
Tempat-tempat menarik
Beberapa tempat menarik yang ada di wilayah Magpet antara lain:
Towsuvan Falls, terletak di kaki bukit Mt. Apo
Kirongdong Falls and Rainforests, terletak di Kinarum